Ia mengungkap, ketika hendak menyeberangi kali mati ia melihat daun yang sudah habis terbakar. Ia kemudian melihat sepotong tangan manusia.
Setelah dilihat baik-baik ia melihat tubuh manusia dalam keadaan sudah terbakar. Ia ketika melihat korban, api disekitar TKP sudah dalam keadaan mati, ia kemudian memberitahukan penemuan mayat tersebut ke salah satu pekerja kuburan yang tidak jauh dari TKP.