Seorang Bayi Laki-laki Ditemukan Dalam Kardus di Kelurahan Sikumana Kupang

“Waktu itu saya keluar rumah mau cari kayu bakar, saat lewat di TKP, melihat ada anjing yang sedang gigit kantong plastik dan kardus. Saya mendekat dan lihat lagi ada anak bayi sedang bergerak di dalam kardus itu. Saya takut dan langsung lari, kebetulan ada anak sekolah yang lewat langsung saya kasih tahu,” jelas Oma Orpa.