Kunjungan kerja kali ini bertujuan untuk melakukan edukasi dan mitigasi bencana dengan kearifan lokal kepada masyarakat Sumbawa dan meninjau perkembangan penanganan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).
“Yang sehat divaksin semua dan lakukan terus,” ujar Suharyanto saat tiba di Sumbawa.



