Berikut pidato lengkap Presiden Jokowi saat membuka kongres GMKI:
Salam sejahtera bagi kita semuanya, shalom. Yang saya hormati Gubernur Sulawesi Selatan dan Bupati Tana Toraja, yang saya hormati Ketua Umum dan seluruh keluarga besar GMKI, undangan dan hadirin yang berbahagia.